Berada di ruangan AC memang menyejukkan. Udara di luar yang sangat terik akan segera tergantikan dengan dinginnya ruangan. Namun kenyamanan tersebut bukan tanpa risiko. Ada beberapa hal yang mesti dipahami saat terlalu sering berada di ruangan ini.
Dikutip dariLintas.me, orang bisa mengalami gangguankesehatanakibat udara AC. Inilah masalah yang dapat muncul:
- Mengalami masalah pada kesehatan paru-paru. Perubahan mendadak dari suhu dan kelembaban bisa membuat kerja paru-paru agak terganggu. Dimungkinkan seseorang mengalami masalah pada sistem pernapasan. Sirkulasi udara di dalam ruang AC terlalu buruk, apalagi jika sama sekali tidak pernah mendapat masukan udara segar.
BACA SELENGKAPNYA DI http://www.kwikku.com/aldi/post/1071151
No comments:
Post a Comment