Everything is here and only for you

Thursday, 1 July 2010

Blue Hole, the enemy from Black Hole

Akhirnya bisa posting lagi. Hmmm....kalau diliat-liat sih sebenarnya judul di atas gak ada hubungannya sih. Tapi gak apa-apa lah. Biar menarikblogger-emoticon.blogspot.com

Blue Hole atau lubang biru ini tidak sama seperti black hole. Black hole adanya di luar angkasa kalau blue hole adanya di lautan. Untuk gambarnya kalian bisa lihat kan, kalau blue hole itu keliatan seperti lingkaran biru yang berwarna gelap. Blue hole biasanya dikelilingi oleh permukaan laut yang berwarna lebih muda. Itu tandanya blue hole jauh lebih dalam daripada laut di sekitarnya.

Kalau menurut penelitian para ahli blogger-emoticon.blogspot.com, blue hole sebenarnya berasal dari gua yang berbentuk vertikal. Gua itu berada pada zaman es dulu. Oh iya, pada zaman es permukaan laut lebih rendah daripada sekarang. Kemudian ketika zaman es berakhir, es yang ada pada mencair. Mungkin, pada saat itulah permukaan laut naik dan gua tertutup air laut hingga terbentuklah Blue Holeblogger-emoticon.blogspot.com

Tentang gua tersebut, aku sendiri belum tau kenapa bisa berbentuk lingkaran dan vertikal lagi.....mungkin teman-teman bisa bantu.

Di bumi ini, ada banyak Blue Hole. Contohnya ada yang di Long Island, Kepulauan Bahama yang merupakan blue hole terdalam yang pernah ada. Lalu ada The Great Blue Hole yang ada di Belize, Amerika Tengah. Terus ada juga yang ada di tepi laut merah. Blue Hole ini letaknya beberapa kilometer dari Kota Dahab, Yunani. Gua ini punya terowongan yang panjangnya 26 meter. Nama terowongannya......The Arch


sumber

No comments:

About Us

Recent

Random