Everything is here and only for you

Sunday, 25 April 2010

Kiat Sukses Belajar Bahasa Asing

1. Interest & Motivation
kedua tema di asas bagaikan dua sisi mata uang yang tak dapat dipisahkan antara satu sisi dengan sisi lainya. Ketika seseorang yang akan mempelajari sebuah bahasa, hal pertama yang dilakukan adalah Minat. Minat sendiri berarti kecenderungan hati yang tinggi terhadap sesuatu dalam hal ini "bahasa" yang dipelajari. Begitu pula dengan Motivasi. Tanpa motivasi dari dalam diri (inner motivation) dan pembelajar tersebut sekuat apapun minat terhadap bahasa itu sendiri tidak akan berarti tanpa adanya sebuah motivasi.


2. Practice
ada pepatah bijak mengatakan
"Semakin banyak latihan semakin banyak yang akan diperoleh".
Melalui latihan yang intensive, secara berkelanjutan kemampuan berbahasa yang telah diperoleh dapat terukur dengan sendirinya.

3. Simplicity
berarti bahwa belajar sebuah bahasa haruslah dimulai dari hal yang sederhana. Maksudnya mulai dengan menghafal kata-kata yang dipergunakan sehari-hari setelah itu rangkaikan kata-kata tersebut menjadi sebuah kalimat sederhana lalu dipraktekan secara berkelanjutan.

4. Self-Evaluation
evaluasi diri adalah fase terakhir yang dilakukan oleh pembelajar. Pada tahap ini pembelajar meluangkan waktu untuk merefleksi hasil yang telah dicapai.



Sumber>>>
Buletin ELMAN1A: Membuka cakrawala ilmu & kreasi
edisi 01/Tahun I Januari 2009

No comments:

About Us

Recent

Random