Everything is here and only for you

Friday 6 November 2015

7 Manfaat Kunyit yang Luar Biasa Untuk Kesehatan



Jika anda memasak kari sore ini, mungkin anda bisa menambahkan kunyit pada masakan anda. Penelitian menunjukkan bahwa di negara seperti India dan Sri Lanka telah lama mengetahui bahwa rempah berwarna kuning ini memiliki banyak manfaat; lebih dari sekedar penyedap rasa. Digunakan lebih dari 4000 tahun untuk mengobati bermacam-macam penyakit, curcumin bahan aktif yang terkandung dalam kunyit dapat membantu menghindarkan dementia dan mencegah kanker.

Berdasarkan World Alzheimer Report tahun 2009, 3.6% dari penduduk Asia Tenggara diatas 60 tahun menderita dementia, dibandingkan dengan 6.4% penduduk Australia, dan 7.2% penduduk Eropa Utara. World Health Organization juga menyebutkan bahwa tingkat penderita kanker di India lebih rendah dibandingkan negara-negara maju seperti Amerika Serikat.

No comments:

About Us

Recent

Random