Chactun - Kota Kuno Maya yang Baru Ditemukan di Hutan Hujan Meksiko
Para arkeolog telah menemukan sebuah kota Maya kuno yang tetap tersembunyi selama berabad-abad di hutan hujan di Meksiko timur, sebuah penemuan di pedalaman sebuah cagar alam ini diharapkan dapat memberikan petunjuk tentang bagaimana peradaban Maya runtuh sekitar 1.000 tahun yang lalu.
Tim yang dipimpin oleh Ivan Sprajc, profesor di Akademi Science dan Seni, Slovenia, menemukan 15 piramida - termasuk satu piramida yang berdiri 75 meter - ball court (tempat bermain bola), plaza dan lembaran batu berukir yang tinggi, disebut stelae.
BACA SELENGKAPNYA DI http://www.kwikku.com/RioCristian/post/1187176
No comments:
Post a Comment